Babinsa Kodim 1008/Tabalong Dampingi Petani Rawat Tanaman Padi

    Babinsa Kodim 1008/Tabalong Dampingi Petani Rawat Tanaman Padi
    Babinsa Kodim 1008/Tabalong Dampingi Petani Rawat Tanaman Padi

    TABALONG. Dalam rangka meningkatkan ketahanan pangan di wilayah, Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Sertu Yulionoto melaksanakan pendampingan meninjau lahan persawahan milik kelompok Tani di Desa Nalui, Kecamatan Jaro. Kamis (11/08). 

    Danramil 1008-01/Muara Uya Kapten Inf Suroto membenarkan anggotanya melaksanakan pendampingan bersama kelompok Tani. 

    "Salah satu tugas seorang Babinsa selain melakukan pembinaan wilayah yaitu melaksanakan kegiatan pendampingan kepada para petani dalam rangka menyukseskan ketahanan pangan" jelas Suroto. 

    Lanjutnya pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI kepada petani, sehingga apabila kemudian ditemui kendala dapat dicarikan solusi nya bersama-sama. 

    Bidang pertanian merupakan salah satu faktor penting untuk mendorong meningkatkan taraf hidup masyarakat. Oleh karena itu dengan pendampingan kepada para petani diharapkan hasil panen padi nanti bisa maksimal sesuai yang diharapkan. (Pendim1008).

    tabalong
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Gotong Royong Bersama, Bukti Anggota Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Gowes Bersama Pemkab, Kodim 1008/Tbg dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    TNI Terima Penghargaan Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Kasum TNI Berikan Pembekalan Pada Executive Course Cohort-7 Unhan RI

    Ikuti Kami